Klasemen Sementara Perolehan Medali PON Papua 2021 hingga Rabu 6 Oktober, Jambi Bertahan di 10 Besar

yuliana klarisa raih emas angkat besi, klasemen sementara perolehan medali pon xx

Koran Jambi, Klasemen sementara perolehan medali PON XX Papua 2021 hingga rabu (6/10/2021), kontingen Jambi masih bertahan di posisi 10 besar dengan total 15 medali.

Posisi ini bertahan setelah lifter Jambi Yuliana Klarisa berhasil meraih emas pada cabang olahraga angkat besi. 

Baca juga : Yuliana Klarisa Lifter Jambi Sabet Emas Angkat Besi

Klarisa yang turun di kelas 55 kilogram, berhasil rebut emas dengan total angkatan 187 kg, mengalahkan lifter tuan rumah Papua dan lifter asal DKI Jakarta.

Dengan demikian Perolehan medali untuk kontingen Jambi menjadi 4 medali emas, 4 perak, dan 7 perunggu.

Sementara peringkat 3 besar masih diduduki DKI Jakarta dengan total 126 medali, disusul Jawa Barat dengan total 137 medali dan Papua dengan 99 medali.

Berikut klasemen sementara perolehan medali PON XX Papua 2021 hingga berita ini diturunkan.

 

klasemen sementara perolehan medali pon papua 2021

(red)

JAMBI SERU NEWS NETWORK

Portal Jambi Seru : 1. Sepak Bola / Football - 2. Selebriti / Celebrity - 3. Lirik Lagu / Song Lyrics - 4. Film / Movie - 5. Teknologi / Technology - 6. Batanghari - 7. Merangin - 8. Muaro Jambi - 9. Tungkal  10. Tebo - 11. Kerinci - Sungai Penuh Network : 1. Jambi - 2. Jambi Flash  - 3. Koran Jambi - 4. Angso Duo - 5. Thehok 6. Seru TV

-----