Asisten I Sekda Hadiri Acara Pembukaan Pelatihan Pelaku Ekraf

Koran Jambi, Bupati Batanghari di wakili Asisten I Sekretariat Daerah (Sekda) Pemerintah Kabupaten Batanghari, M. Rifai Kadir., menghadiri sekaligus membuka secara langsung acara pembukaan Pelatihan Pelaku Ekonomi Kreatif (Ekraf) Batanghari Tahun 2022.

 

Selain Asisten I M. Rifai, turut hadir di acara tersebut, Kepala Dinas Pendidikan dan Olah Raga (Kadispora) Batanghari Ardani Saputra, Kepala Bappeda Batanghari, Kepala Bidang (Kabid) Dinas Perindusterian Perdaganggan dan Koperasi (Diperndagkop) Batanghari, Camat se-Kabupaten batanghari, Pengurus Ekraf Batanghari serta Peserta Pelatihan Ekraf.

 

Acara tersebut bertempat di Aula Penginapan Gemilang, tepatnya di jalan Gaja Maddah Kelurahan Rengas Condong, Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batanghari, Provinsi Jambi, Selasa 21/06/2022.

 

Dalam sambutan Bupati yang disampaikan oleh Asisten I Sekda mengatakan, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) sangat mendukung menapresiasi sekali atas terlaksananya kegiatan Pelatihan Ekonomi Kreatif yang di adakan melalui Dispora selama Tiga hari.

 

“Era Reproduksi Industri  menjadikan Ekonomi Kreatif menjadi salah satu isi strategi yang layak mendapatkan pengharus pelaksanaan sebagai pilihan strategi pemenang dan persaingan jawaban, ini di tandai dengan perlu dilakukannya inovasi dan Kreatifitas guna meningkatkan nilai tangga ekonomi melalui kreativitalisasi melalui ide kreatif,” Kata M. Rifai.

 

Ia juga mengatakan, “Ekonomi Kreatif dapat dikatakan sebagai konsep ekonomi di era ekonomi baru yang mengintensifkan Informasi dan kreativitas dengan mengandalkan ide dektof off knomi dari sumber daya Manusia (SDM) sebagai Faktor produksi utama dalam kegiatan ekonomi”.

 

Selain itu, Pemerintah Kabupaten Batanghari memiliki Visi dan Misi mendorong pengembangan dan pembangunan ekonomi kreatif yang berwawasan budaya dan sumber daya alam (SDA) lokasi. Hal ini terjadi melalui Program Unit Pengolah Tekhnis Pemberdayaan Milenial dan Santri.

 

“Program UPT muara bunda dan program pengembangan pusat kriang, Kulinner dan oleh-oleh khas Batanghari. Melalui rangkaian Program tersebut akan mengaklarasi pengembangan ekonomi kreatif di tingkat Kabupaten Pemerintah Batanghari,” Terang Bupati melalui Asisten I Sekda.

 

Bupati Batanghari berharap dan bercita-cita supaya Masyarakat dapat bangga menggunakan product yang dihasilakan oleh pelaku ekonomi kreatif dari daerah kita sendiri. (cr01)

JAMBI SERU NEWS NETWORK

Portal Jambi Seru : 1. Sepak Bola / Football - 2. Selebriti / Celebrity - 3. Lirik Lagu / Song Lyrics - 4. Film / Movie - 5. Teknologi / Technology - 6. Batanghari - 7. Merangin - 8. Muaro Jambi - 9. Tungkal  10. Tebo - 11. Kerinci - Sungai Penuh Network : 1. Jambi - 2. Jambi Flash  - 3. Koran Jambi - 4. Angso Duo - 5. Thehok 6. Seru TV

-----